Resep Cara Membuat Balado Kerang Pete Yang Nikmat Dan Lezat
Resep Cara Membuat Balado Kerang Pete Yang Nikmat Dan Lezat
Resep Cara Membuat Balado Kerang Pete Yang Nikmat Dan Lezat |
Resep Cara Membuat Balado Kerang Pete Yang Nikmat Dan Lezat
Bahan-Bahan :
- 1 kg kerang dara
- 4 papan pete
- 100 gram cabai kering
- 10 buah cabai rawit Bangka
- 2 buah tomat (buang biji)
- 5 buah bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 butir kemiri
- 2 sdm air jeruk nipis
- 1 sdm saus tiram
- 3 lembar daun salam
- 1/2 buah bawang Bombay
- Garam (secukupnya)
- Gula (secukupnya)
- Minyak goreng (secukupnya)
Cara Membuat :
- Pertama tama cuci terlebih dahulu kerang hingga bersih, kemudian rebus kerang selama kurang lebih 5 menit angkat dan lalu buang cangkangnya.
- Setelah itu kucuri dengan air jeruk nipis dan sisihkan.
- Kemudian rebus cabai, tomat dan lalu ulek bersama dengan bawang merah dan bawang putih serta juga kemiri.
- Tumis semua bumbu halus hingga harum.
- Masukkan daun salam, kerang, peta dan lalu masukkan garam, gula san juga saus tiram
- Kemudian masukkan bawang Bombay dan masak hingga matang dan siap untuk di sajikan.
Balado kerang pete yang nikmat pun siap untuk di sajikan, sajikan selagi masih hangat dan nikmati bersama dengan tambahan nasi putih hangat. Dan maka hanya itu saja Resep Cara Membuat Balado Kerang Pete Yang Nikmat Dan Lezat Ala Koki Medan yang dapat kami berikan untuk anda. Selamat Mencoba Dan Terima Kasih.
No comments